Salted Egg Yolk Bread (Roti Goreng Telur Asin).
Berikut adalah olahan dari Resep Tips Menyiapkan Salted Egg Yolk Bread (Roti Goreng Telur Asin) yang Nikmat.
Anda dapat memasak Salted Egg Yolk Bread (Roti Goreng Telur Asin) dengan menggunakan 10 bahan dan 6 instruksi pembuatannya di bawah ini.
Resep dan bahan Salted Egg Yolk Bread (Roti Goreng Telur Asin) yang perlu Anda siapkan:
- Hidangkan 15 Roti tawar/gandum, kulit dipotong (kulit bs dibuat bread pudding).
- Sajikan 1 Telur, kocok (untuk perekat roti).
- Sajikan Minyak panas untuk goreng roti.
- Siapkan Isian salted egg:.
- Sajikan 100 gr Unsalted butter, lelehkan, dinginkan (elle n vire).
- Siapkan 4 Salted egg yolk matang, hancurkan.
- Siapkan 90 gr Susu bubuk (dancow).
- Siapkan 30 gr Maizena.
- Siapkan 90 gr Gula pasir (gula butiran halus spy ga bergerinjil).
- Siapkan 50 gr/ml Whipping cream (bisa ganti susu fresh milk/full cream).
Langkah dalam menyiapkan Salted Egg Yolk Bread (Roti Goreng Telur Asin):
- Lelehkan unsalted butter, lalu biarkan spy dingin. Timbang semua bahan2 isian: susu bubuk, maizena, gula, lalu sisihkan. Takar whipping cream/susu..
- Hancurkan salted egg yolk dgn garpu, tambahkan butter leleh, aduk rata. Masukkan bahan kering tepung dll, aduk. Masukkan whipping cream/susu. Jadi deh bahan isian..
- Adonan isian bisa di dinginkan di freezer spy gampang dipotong n dimasukkan ke roti. Kalo sy lgsg eksekusi ke roti jg bisa..
- Parallel panaskan minyak untuk menggoreng roti..
- Roti tawar (sy pakai roti gandum) dipotong kulitnya. Lalu gepengkan/roll roti, kalau sy tekan2 pakai jari aja spy ga ribet roll. Masukkan bahan isian est. 1-2 sdm tergantung besar roti. Oleskan pinggiran roti dengan telur kocok. Lipat roti dan tekan ujung roti spy nempel dan ga bocor..
- Goreng hingga golden brown (cepet mateng kok, paling 30 detik udah golden brown). Jadi deh..
Semoga praktek kami dengan olahan di atas dengan Resep bagaimana memasak Salted Egg Yolk Bread (Roti Goreng Telur Asin) yang istimewa dapat menolong Anda memasak masakan atau makanan yang istimewa untuk kelaurga ataupun menjadi inspirasi dalam berbisnis kuliner.
Resep Kue dan Roti lainnya silakan klik Beranda.